3 Tips Penting Dalam Mempersiapkan After Party
Berniat mengadakan acara after party pesta pernikahan? Tren ini
memang lagi hits banget, alasannya karena ingin acara pesta enggak
selesai begitu aja. Apalagi buat kamu yang ternyata memang suka banget
party, wajib menambahkan acara ini ke dalam konsep pernikahanmu.
Nah, untuk membantu kamu dalam mempersiapkan after party ini.
Ada beberapa tips yang bisa kamu ikuti dan berdasarkan pengalaman pasangan lainnya.
1. Siapkan gaya After Party-mu
Sama halnya seperti membuat konsep untuk acara resepsi, acara after party pernikahan juga harus berkonsep. Kamu bisa memilih beberapa style, misalnya DJ’s all night long, acara berkaraoke bersama atau acoustic santai.
2. Persiapkan Tempat
Jika kamu berniat membuat acara after party di tempat yang sama dengan acara resepsi, boleh saja. Tapi sebaiknya kamu melakukan setting tempat jika memang konsep yang kamu pilih berbeda dengan konsep acara resepsi. Atau, lebih simplenya jika kamu membuat acara after party di tempat lain. Namun, lokasi yang dipilih paling enggak dekat dengan acara pesta sebelumnya. Hal ini supaya para tamu enggak kerepotan atau malas memenuhi undangan after party kamu dan pasangan.
3. Ganti Kostum
Beberapa hal yang suka dilupakan saat hari H adalah kostum yang enggak terpakai, alasannya karena berbenturan dengan waktu atau sudah terlalu lelah. Nah, supaya hal ini enggak kamu alami, ganti gaunmu di acara after party. Kamu enggak perlu mempersiapkan gaun yang ribet, cukup kenakan dress cocktail. Ganti juga high heels-mu dengan flat shoes maupun flip flops. Karena sejatinya, after party adalah acara santai yang penuh keceriaan dan meluangkan waktu lebih lama dengan sahabat dan teman-teman terdekat.
for more update/info :
www.veponid.com
Nah, untuk membantu kamu dalam mempersiapkan after party ini.
Ada beberapa tips yang bisa kamu ikuti dan berdasarkan pengalaman pasangan lainnya.
1. Siapkan gaya After Party-mu
Sama halnya seperti membuat konsep untuk acara resepsi, acara after party pernikahan juga harus berkonsep. Kamu bisa memilih beberapa style, misalnya DJ’s all night long, acara berkaraoke bersama atau acoustic santai.
2. Persiapkan Tempat
Jika kamu berniat membuat acara after party di tempat yang sama dengan acara resepsi, boleh saja. Tapi sebaiknya kamu melakukan setting tempat jika memang konsep yang kamu pilih berbeda dengan konsep acara resepsi. Atau, lebih simplenya jika kamu membuat acara after party di tempat lain. Namun, lokasi yang dipilih paling enggak dekat dengan acara pesta sebelumnya. Hal ini supaya para tamu enggak kerepotan atau malas memenuhi undangan after party kamu dan pasangan.
3. Ganti Kostum
Beberapa hal yang suka dilupakan saat hari H adalah kostum yang enggak terpakai, alasannya karena berbenturan dengan waktu atau sudah terlalu lelah. Nah, supaya hal ini enggak kamu alami, ganti gaunmu di acara after party. Kamu enggak perlu mempersiapkan gaun yang ribet, cukup kenakan dress cocktail. Ganti juga high heels-mu dengan flat shoes maupun flip flops. Karena sejatinya, after party adalah acara santai yang penuh keceriaan dan meluangkan waktu lebih lama dengan sahabat dan teman-teman terdekat.
for more update/info :
www.veponid.com
Komentar
Posting Komentar